iaminkuwait.com, JAKARTA – Konsumsi soda dan minuman manis lainnya pada anak-anak di berbagai belahan dunia terus meningkat sejak tiga puluh tahun terakhir, menurut penelitian yang diterbitkan di BMJ. Obesitas pada masa kanak-kanak juga meningkat pada periode yang sama, mempengaruhi 1,6 juta anak dan remaja di seluruh dunia.
Related Posts
Kertas Struk Belanja Berbahaya untuk Kesehatan, Apa Dampaknya Kalau Sering Pegang?
iaminkuwait.com, JAKARTA – Mengecek resi pembelian setelah membeli sesuatu di mini market atau gerai tertentu merupakan hal biasa. Namun, ditemukan…
RSCM Kembali Sukses Lakukan Transplantasi Hati pada Pasien Dewasa
iaminkuwait.com, JAKARTA – Rumah Sakit Umum Pusat Nasional (RSCM) Dr Cipto Mangunkusumo berhasil melakukan transplantasi hati orang dewasa yang ke-10…
Vaksin Dengue Masih Bersifat Pilihan, Bisa untuk Usia 6 Hingga 45 Tahun
iaminkuwait.com, JAKARTA – Kepala Bidang Surveilans, Epidemiologi dan Imunisasi Dinas Kesehatan DKI Jakarta dr. Budi Setiawan mengatakan, vaksin demam berdarah…